Implementasi 13 Akselerasi Menteri Imipas, Rutan Padang Panjang Gelar Razia Blok Hunian
PADANG PANJANG – Dalam rangka mendukung pelaksanaan 13 Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Padang Panjang menggelar razia gabungan di seluruh blok hunian warga…
